Resep
jus apel untuk pelangsing / menurunkan berat badan – Yang mau langsing dan
menurunkan berat badan perbanyak konsumsi jus apel setiap hari secara teratur.
Setelah sebelumnya kita berbagi resep Jus Apel Cegah Penuaan Dini, kini kita
akan berbagi resep jus apel untuk menurunkan berat badan.
Kenapa
buah apel bagus untuk diet? Hal ini berkat berbagai vitamin dan mineral yang
berada pada kandungan buah apel ini yang bisa membantu anda menurunkan berat
badan dan membuat langsung. Berikut ini resep pelangsing/ menurunkan berat
badan dengan jus apel.
Resep Jus Apel untuk Menurunkan berat badan
Bahan
-
1/2 atau
separuh apel
-
4 iris wortel
-
Seperdelapan buah papaya
Cara membuat
-
Kupas apel, wortel dan buah papaya
-
Cuci bersih buah-bah tersebut lalu potong-potong
-
Blender semua bahan diatas hingga tercampur rata
dan halus
-
Tuang ke dalam gelas dan siap di hidangkan
Demikian tips dan resep membuat jus apel untuk pelangsing /menurunkan berat badan, selamat mencoba